Cara Mengganti Background Chrome dengan Foto Sendiri

Cara Mengganti Background Chrome dengan Foto Sendiri

Diartikel ini kami akan membahas tentang bagaimana cara mengganti background chrome dengan foto sendiri. Sama halnya seperti layanan browser lainnya, Google Crome juga memiliki berbagai fitur yang disediakan pastinya sangat menarik. Salah atu fitur yang terdapat pada Google Crome yaitu fitur yang memberikan penggunan mengganti tampilan background secara otomatis di bagian tab browser. Dengan fitur ini ini, Google menawarkan berbagai macam koleki gambar ekstetik untuk setiap pengguna yang ingin mengganti background jika tidak ingin menggunakan foto sendiri maka bisa menggunakan koleksi gambar tersebut dan pastinya pengguna bisa mengimpor foto miliknya dari galeri.

Berikut ini Langkah-langkah mengganti latar belakang Google Crome

  1. Sebelum mengganti background tab, pastikan Anda sudah memperbarui Google Chrome ke versi 77 atau yang lebih baru.
  2. Setelah diperbarui, buka aplikasi Google Chrome lewat perangkat Anda (PC/Laptop).
  3. Di halaman “New Tab”, klik ikon berbentuk pensil (Customize Chrome) di pojok kanan bawah.
  4. Ketika di-klik, nantinya akan muncul jendela pop-up yang berisi menu pengaturan tema dan background.
  5. Di sana, Anda bisa memilih apakah ingin menggunakan gambar background yang tersedia atau mengimpor gambar dari galeri foto.
  6. Nah, kali ini, KompasTekno memilih satu foto latar belakang yang sudah disediakan oleh Google.
  7. Untuk menerapkan gambar tersebut sebagai background tab, Anda cukup meng-klik tombol “Done” di bagian bawah.
  8. Apabila ingin menerapkan background yang dapat berganti secara otomatis, Anda bisa mengaktifkan toggle “Refresh Daily” di pojok kanan atas.
  9. Selain mengganti background tab, Anda juga bisa mengatur tampilan warna dan tema Google Chrome di menu “Color and Theme
  10. Caranya, Anda cukup memilih salah satu warna, lalu klik tombol “Done” di bagian bawah.
  11. Nantinya, warna yang Anda pilih akan diterapkan secara otomatis.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *